Pemodelan Hubungan Volume, Kecepatan Dan Kepadatan Pada Jalan Soekarno Hatta Kota Banda Aceh

Penulis

  • Cut Nawalul Azka Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Aceh
  • Rival Mardi Program Studi Teknik Sipil, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Aceh

DOI:

https://doi.org/10.37598/tameh.v9i1.104

Kata Kunci:

Volume, Kecepatan, Kepaatan Model Greenshield

Abstrak

Ada tiga karakteristik arus lalu lintas yaitu volume lalu lintas, kecepatan, dan kerapatan. Lokasi penelitian ini pada Jalan Jl. Soekarno Hatta Kota Banda Aceh yang memiliki dua jalur dua arah tak terbagi (2/4 UD) dikatagorikan kawasan jalan arteri, Data yang diambil dari lokasi penelitian adalah data volume kendaraan, kecepatan, data geometrik, dan data kecepatan yang digunakan adalah model Greenshield. Validasi hubungan model lalu lintas adalah untuk mendapatkan  koefisien korelasi (r) dan kesesuaian kapasitasvolume maksimum atau kapasitas berdasarkan sebaran data, nilai koefisien untuk hubungan volume, kecepatan, dan kerapatan. Berdasarkan hasil penelitian model Greenshild Volume tertinggi yaitu 1564,8 kend/jam, Kecepatan tertinggi yaitu 39,60 km/jam dan Kepadatan tertinggi yaitu 39,52 smp/jam pada hari kamis jalur kiri. Nilai hubungan diketahui nilai tertinggi kecepatan – kepadatan 82,584-1,361D, hubungan volume-kepadatan tertinggi 82,584-1,361D2dan hubungan volume-kecepatan 60,667-0,735S2 pada hari sabtu jalur kanan model Greenshild. Nilai korelasi Metode Greenshield Nilai tertinggi (R2=0,987) pada hari kamis.

Referensi

Abdi, G. N., Priyanto, S., & Malkamah, S. (2019). Hubungan Volume, Kecepatan Dan Kepadatan Lalu Lintas Pada Ruas Jalan Padjajaran (Ring Road Utara), Sleman. Teknisia, 24(1), 55-64.

Marlock, E. K. 1991, Pengantar Teknik dan Perencanaan Transportasi. Erlangga: Jakarta.

MKJI, 1997,Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI),Direktorat Jendral Bina Marga, Departemen Pekerjaan Umum Republik Indonesia.

Tamin, Ofyar Z. 2003, Perencanaan dan Pemodelan Transportasi: Contoh Soal dan Aplikasi, ITB, Bandung.

Tamin, Ofyar Z. 2003, Perencanaan dan Pemodelan Transportasi: Contoh Soal dan Aplikasi, ITB, Bandung

Thalib, M. T. N. (2018). Analisis Hubungan Volume, Kecepatan, dan Kepadatan Arus Lalu Lintas pada Ruas Jalan Prof. Dr. Hb Jassin dengan Membandingkan Metode Greenshield dan Metode Greenberg. RADIAL: Jurnal Peradaban Sains, Rekayasa dan Teknologi, 6(1), 59-68.

Timpal, G. S., Sendow, T. K., & Rumayar, A. L. (2018). Analisa Kapasitas Berdasarkan Pemodelan Greenshield, Greenberg dan Underwood dan Analisa Kinerja Jalan pada Ruas Jalan Sam Ratulangi Manado. Jurnal Sipil Statik, 6(8).

Suteja, I.W., 1999,Study Hubungan Kecepatan – Volume – Kerapatan pada Lalu Lintas Dominan Sepeda Motor, Proceeding Simposium II Forum Study Transportasi Antar Perguruan Tinggi (FSTPT) 8 Oktober 1999, ITS Surabaya.

Unduhan

Diterbitkan

2021-04-09

Terbitan

Bagian

Articles